Kebutuhan penggunaan media pembelajaran yang dapat membelajarkan peserta didik serta mampu menanamkan konse-konsep pembelajaran sesuai dengan tujuannya, guru dituntut untuk senantiasa melaksanakan pembelajaran yang aktif, kreatif, dan inovatif.
Sebuah pembelajaran yang baik tentu dibutuhkan rencana yang terorganisir dengan baik pula. Salah satunya yang dapat dilakukan guru adalah dengan menyediakan sebuah perangkat evaluasi yang inovatif.
Kali ini saya akan membagikan tutorial memanfaatkan media pembelajaran berbasis html5 (dalam contoh ini adalah soal interaktif yang dibuat menggunakan ispring)
Beberapa keuntungan menggunakan soal interaktif antara lain: 1) guru tidak perlu lagi melakukan analisis nilai ulangan secara manual, karena sistem ini telah memberikan hasil analisis nilai siswa; 2) mengurangi penggunaan kertas, seperti kita ketahui bersama, umumnya setiap ulangan harian dikerjakan melalui soal yang tertulis di kertas, serta dikerjakan di kertas pula. Hal ini tentu bertentangan dengan pendidikan yang ramah lingkungan; 3) pekerjaan siswa lebih mudah didokumentasikan, tentunya dokumentasi dalam bentuk digital.Berikut adalah langkah-langkah yang saya buat dalam bentuk video.
Berlangganan Artikel Via Email
No comments:
Post a Comment