Berlangganan Artikel Via Email
Saturday, February 18, 2017

LOMBA MULTIMEDIA LPMP JAWA TENGAH TAHUN 2012
Babak final Lomba Multimedia Pembelajaran LPMP Jawa Tengah tahun 2012 pun akhirnya berakhir. Detik-detik yang ditunggu akhirnya datang juga. Mulai jam 13.30 WIB hari rabu pagi, 28 November 2012 bertempat di Aula Gedung B LPMP Lantai 2 diumumkan nama-nama juara lomba multimedia ini.
Berdasarkan penilaian juri pada babak final ini maka telah terpilih juara I, II, III, juara harapan I dan juara harapan II sebagai berikut :
Jenjang TK/RA/SD/MI
1. Hendrik Hermawan SD Kecil Karangasem Grobogan
2. Agus Arifin Anwar SD Al Azhar 28 Solo Baru
3. Mashuri SDII Al Abidin Surakarta
4. Sunaryati SDI Al Azhar 14 Semarang
5. Mulyono SDIT Nur Rohmat Slogohimo
Jenjang SMP/MTs
1. Paulus Pintarko SMPN 1 Ngawen Blora
2. Fajar Prihattanto SMPN 2 Paranggupito Wonogiri
3. Slamet Widiantoro SMPN 1 Gabus
4. Supardi SMPN 3 Welahan Jepara
5. Ngadiyono SMPN Mondokan Sragen
Jenjang SMA/SMK
1. Rohmat Isnaini SMKN 1 Kedawung Sragen
2. Maera Madanun SMAN 1 Kampung Laut Cilacap
3. Ema Khais Maya Temanggung
4. Fendy Novavianto SMK Bhakti Nusantara Boja Kendal
5. Muhammad Imron SMA Islam Ahmad Yani Batang
Selamat untuk para pemenang !
Tags
# Berita
# Portofolio
# Prestasi Guru
Share This

About Hendrik Hermawan, M.Pd.
Saya adalah guru SD yang aktif mengembangkan teknologi pembelajaran. Tiga produk terbaik media pembelajaran telah mengantarkan saya meraih: Juara 1 Lomba Inovasi Pembelajaran Tingkat Nasional; Juara 1 Lomba Multimedia Pembelajaran Tingkat Jawa Tengah; Juara 3 Lomba Pengayaan Sumber Belajar Tingkat Provinsi Jawa Tengah.
Prestasi Guru
Label:
Berita,
Portofolio,
Prestasi Guru
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment